Sekolah Digital Masa Depan

INKRIPSI adalah langkah kecil menuju sistem pendidikan yang besar. Karena setiap siswa berhak mendapatkan peluang terbaik untuk masa depannya

LAYANAN KAMI

Apa saja layanan inkripsi?

Materi, Tugas & Nilai
(offline / online)

Mengelola pembelajaran, distribusi materi, tugas, dan nilai secara fleksibel.

Kalender Akademik, Jadwal & Kehadiran

Menyediakan jadwal, pemantauan kehadiran, dan aktivitas siswa real-time.

Try Out, Tugas Akhir & Raport Hasil Belajar

Simulasi ujian, tugas akhir, dan laporan hasil belajar instan.

Tes Minat dan Bakat Anak

Tes interaktif untuk identifikasi potensi dan preferensi individu.

Pesan, Pengumuman & Notifikasi Otomatis
(sms / whatsapp)

Notifikasi otomatis via SMS/WhatsApp untuk informasi penting.

Informasi Sekolah & Ekstrakurikuler

Akses terpusat ke profil sekolah, kegiatan, dan pencapaian.

Talent Mapping & Analisa Data Pendidikan

Analisis data pendidikan untuk keputusan strategis.

Kenapa INKRIPSI ?

Kenapa INKRIPSI? Apa Bedanya?

inkripsi bukan hanya sekedar platform pembelajaran online seperti yang ada saat ini, inskripsi hadir dengan solusi nyata untuk menjawab tantangan dalam proses belajar mengajar di era digital, dengan fokus pada efisiensi, transparansi, kemudahan akses dan proses mendalam dalam menggali potensi.

INKRIPSI hadir dengan SOLUSI atas PERTANYAAN:

Bisakah orang tua memantau perkembangan anak setiap hari?

Bagaimana cara merekap kehadiran siswa secara real-time?

Bagaimana cara merekapitulasi nilai siswa secara real-time?

Bagaimana mengelola jadwal pembelajaran dengan efektif?

Apakah siswa di sekolah belajar sesuai minat dan bakat?

Portal Sekolah

  • Kelola Berita (Kabar Sekolah) dan Artikel.

  • Kelola Agenda dan Kegiatan Sekolah.

  • Kelola Profil atau Informasi Sekolah

  • Kelola Informasi Lainnya, Seperti:

    ● Kontak
    ● Program Sekolah
    ● Visi Misi
    ● Dan lain sebagainya

Admin Sekolah

  • Kelola Tahun Ajaran (Kalender Akademik)

  • Kelola Guru (Pengajar)

  • Kelola Murid (Siswa) dan Wali Murid

  • Kelola Kelas & Jadwal Belajar

  • Kelola Kegiatan Harian Siswa di Sekolah

  • Kelola Mata Pelajaran & Silabus (Modul)

  • Kelola Tes Minat & Bakat (Talent Mapping)

  • Info Statistik, Laporan & Pengumuman

Portal Sekolah

  • Kelola Materi Pembelajaran (Silabus/Modul)

  • Kelola Daftar Hadir Murid (Siswa)

  • Kelola Tugas dan Nilai (atau Raport)

  • Kelola Jurnal Guru

  • Info Statistik, Laporan & Notifikasi

Wali Murid

  • Pantau Jadwal Belajar & Kehadiran

  • Pantau Tugas & Kegiatan Anak

  • Pantau Nilai dan Raport

  • Pantau Minat & Bakat Anak

  • Info Statistik, Laporan & Pengumuman

Siswa Sekolah Menengah

  • Lihat Jadwal Belajar & Kehadiran

  • Lihat Mata Pelajaran & SIlabus (Materi)

  • Upload Pengerjaan Tugas / Ujian

  • Lihat Resume (Nilai)

  • Tes Minat dan Bakat Anak

  • Info Statistik, Laporan & Pengumuman

Portal Alumni​

  • Berita (Kabar Sekolah) dan Artikel.

  • Informasi Agenda dan Kegiatan Sekolah.

  • Informasi Loker dan Beasiswa

  • Informasi / Fitur Lainnya, seperti:

    ● Forum
    ● Statistik Alumni
    ● Tracer Study

MANFAAT & KEUNTUNGAN INKRIPSI

Keuntungan Menggunakan INKRIPSI​

Mudah dalam mengelola Kelas & Jadwal Pembelajaran

Pantau kehadiran, tugas, dan nilai dengan mudah

Tidak perlu takut lupa jadwal karena selalu diingatkan dengan notifikasi otomatis

Mudah berbagi materi dan diskusi terpantau

Rekap kegiatan dan proses belajar mengajar dengan mudah

Mudah dalam mengelola Data Akademik dan Data Non Akademik

Sangat Mudah digunakan, bisa diakses kapan saja dan dimana saja

Sebagai pusat informasi sekolah dengan Adanya Portal Sekolah

Meningkatkan Citra Sekolah di Era Teknologi Digital

Manfaat Bagi Pemerintah / Pemangku Kebijakan

inkripsi akan membantu pemerintah dan pemangku kebijakan dalam merencanakan, memantau dan mengevaluasi kebijakan pendidikan secara efektif, berbasis data yang dapat dipertanggungjawabkan.

Kami adalah tim yang terdiri dari para profesional di bidang pendidikan, teknologi, dan analisis data yang berdedikasi untuk menghadirkan solusi terbaik bagi dunia pendidikan. Dengan latar belakang yang beragam, kami berkomitmen untuk menciptakan ekosistem pembelajaran yang inklusif, inovatif, dan berbasis data.

VISI

Menjadi platform pendidikan digital terdepan yang memberikan solusi inovatif untuk mendukung pembelajaran yang lebih inklusif, berbasis data, dan berorientasi pada pengembangan potensi siswa secara optimal.

MISI

  1. Meningkatkan Akses Pendidikan
    Memberikan solusi digital yang mudah diakses oleh sekolah dan wali murid.
  2. Mengoptimalkan Pengembangan Potensi Siswa
    Menyediakan fitur tes minat dan bakat untuk membantu siswa memahami potensinya.
  3. Mendukung Keputusan Berbasis Data
    Memberikan analisis data dan laporan pendidikan bagi sekolah serta pemerintah.
  4. Menyediakan Platform yang Inovatif
    Menghadirkan teknologi terkini untuk meningkatkan efektivitas proses belajar mengajar.
  5. Mewujudkan Ekosistem Pendidikan yang Terintegrasi
    Menghubungkan wali murid, guru, sekolah, dan pemangku kepentingan dalam satu platform yang komprehensif.
Scroll to Top

Inkripsi Beta V.0.1

Download inkripsi beta v.0.1.

Aplikasi ini sedang tahap pengembangan.
Terakhir di update pada Februari 2025